Industri Boga
AZA CATERING
Dewasa ini, perkembangan teknologi dan perkembangan sumber daya manusia saat ini sangatlah begitu cepat dimana perkembangan tersebut menjadikan manusia untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari sangatlah mudah untuk dipenuhi termasuk kebutuhan dalam hal makanan pokok. Melihat hal itu, dimana pergeseran pemikiran manusia atu gaya hidup saat ini kami membaca peluang bahwa bisnis catering sangat potensial walaupun dengan resiko dan persaingan sangatlah ketat.
Untuk menghadapi persaingan maka saya membuat beberapa inovasi yang mampu meningkatkan daya saing dan juga menjadi ciri khas untuk menarik pelanggan dengan harapan meningkatkan permintaan adapun ciri khas dari makanan kami adalah masakan timur tengah.
Seperti: Nasi Briyai, Kebuli, Makbus, swarma, pizza dll dng cita rasa timur tengah.
Kenapa kami memilih masakan Dengan khas Timur Tengah diantaranya karena koki kami adalah ex yang bekerja di timur tengah dengan memanfaatkan skill yg dimilikinya dan mengembangkan potensi yang dimiliki, serta persaingan di daerah kami masakan timur tengah masih tergolong sedikit.
Alhamdulillah catering kami sudah menjangkau daerah kecamatan sendiri bahkan tetangga kecamatan sekitar sampai ke tangga kabupaten (Cirebon).
Blok karang moncol rt/rw 02/01 Pangauban Lelea Indramayu
KABUPATEN INDRAMAYU, JAWA BARAT