Perikanan
Kelautan
Pemuda Karya
Budidaya ikan lele adalah suatu kegiatan yang di mana orang memelihara ikan lele (termasuk memijah, mendeder, dan sebagainya) untuk kemudian dijual. Ikan lele relatif mudah dibudidayakan di perairan iklim hangat, sehingga dapat menyuplai makanan yang murah bagi pasar setempat. Ikan lele dapat dibudidayakan di kolam tembok, tanah, terpal, dan juga di tangki, maupun di sungai kecil.
Dusun Kampung Tengah RT 005 RW 002 Desa Maesan Kecamatan Maesan
KABUPATEN BONDOWOSO, JAWA TIMUR